Rabu, 26 Oktober 2011

Install Pemutar Musik Audacious di Linux

Musik adalah hal yang sangat terpenting bagi kehidupan kita. Disini saya akan sharing cara Install pemutar musik audacious di linux, kenpa saya memilih audacious sebagai pemutar musik di backtrack 5 saya. Karena tampilan audacious sendiri yang sangat mirip dengan winamp yang ada di Windows.


Cara install nya sangat mudah, buka terminal lalu ketikkan

apt-get install audacious 


Dan tunggu sampai proses instalasinya selesai. Setelah selesai audacious bisa langsung temen - temen gunakan.

0 komentar:

Posting Komentar

My Visitor

free counters
 
Candra Personal Blog powered by blogger.com
Design by Free7 Blogger Templates Simple Clean